Motor Baru Suzuki Satria 120 2-Tak Versi Malaysia Dijual di Dealer Resmi Harga di Atas Rp 150 Juta
megaway.my.id – Motor 2-tak tetap jadi primadona di kalangan bikers Indonesia dan luar negeri. Motor baru Suzuki Satria 120 2-Tak versi Malaysia dijual di dealer resmi harga di atas Rp 150 juta bikin kaget. Seperti diketahui, di Indonesia Suzuki Satria 120 sudah stop produksi dan digantikan F-150 4-tak. Namun tidak nyangka versi 2-tak juga masih dijual kondisi NOS atau New Old Stock. Bahkan dijual di atas Rp … Read more